Publik Training Payroll Administration 12-13 November 2018
Training Payroll Administration
Alhamdullillah HSP Academy telah menyelenggarakan training payroll administration yang dilaksanakan pada tanggal 12-13 November 2018. Training payroll administration ini dihadiri oleh dua orang peserta dan difasilitasi oleh senior trainer HSP Academy Bapak Yani Hariyadi, SH. Para peserta merasa sangat terbimbing dan puas berdiskusi dengan instruktur karena jumlah peserta yang sedikit, mereka merasa seperti kelas private. HSP berkomitmen memberikan layanan terbaik bagi semua peserta. Berikut adalah foto-foto training Payroll Administration di HSP Academy Training Center.